MENGENAL HTML

HTML merupakan bahasa scripting yang berguna untuk menuliskan halaman web. HTML sebagai bahasa script dasar yang berjalan bersama berbagai bahasa scripting pemrograman lainnya. semua tag - tag HTML bersifat dinamis artinya kode HTML tidak dapat dijadikan sebagai file executable program. HTML memiliki beberapa syntax dasar yang hampir mirip dengan semua pemrograman baik yang berbasis web maupun visual.

         HTML selalu di dahului dengan sebuah tag yang menandakan bahwa dokumen tersebut adalah dokumen HTML. Tag tersebut yaitu <html>. contoh :
<HTML>......isi web.......</HTML>

         Dalam sebuah halaman HTML terdapat tag yang digunakan untuk mengidentifikasi halam web. tag yang berguna untuk mendefinisikan judul web adalah tag TITLE. contohnya :

<head>
<title> .....judul web.....</title>
</head> 

contoh lengkap struktur dalam html

<html>
<head>
<title> belajar html </title>
</head>
<body>
selamat belajar html 
</body>

untuk keterangan di atas adalah sebagai berikut:
1.<html></html> : kode ini menyatakan jenis dokument yang kita ketikkan. kode ini wajib ada dalam membangun halaman web dengan HTML.
2. <head></head> : kode yang diletakkan setelah pembukaan kode <html> atau bisa di artikan sebagai kepala program.
3. <title></title>   : kode ini dimaksudkan untuk mendeklarasikan judul yang akan ditampilkan dalam browser yang di buat.
4. <body></body>: kode ini berguna untuk meletakkan semua isi web yang akan  dibuat

     Contoh html dalam gambar sebagai berikut :





visit meon Google+